Berapa Ukuran Kolam Ikan Nila 1000 Ekor
Berapa Ukuran Kolam Ikan Nila 1000 Ekor – Salah satu hal yang menjadi pertanyaan banyak orang adalah berapa ukuran kolam bagi usaha budidaya ikan nila sebanyak 1000 ekor? Berdasarkan literatur yang penulis dapatkan di mesin pencarian google dan pengalaman langsung pembudidaya ikan nila didapatkanlah ukuran kolam ikan bagi benih ikan nila sebanyak 1000 ekor adalah ukuran 4 x 6 meter. Sedangkan bagi budidaya ikan nila sebanyak 500 ekor diperlukan ukuran kolam sebesar 2 meter x 4 meter. Dengan ukuran yang tepat maka ikan nila bisa tumbuh dengan baik. Dapat berkembang biak dengan baik dan cepat besar. Yang perlu diperhatikan lainnya adalah pakan ikan nila haruslah mengandung protein dan lemak yang mencukupi. Sehingga ikan nila cepat besar dan cepat panen. Selain itu, pemberikan pakan makanan ikan nila harus teratur agar ikan nila yang seukuran tidak memakan satu sama lainnya. Kadangkala kita memandang sama antara ikan nila dan ikan mujaer. Padahal diantara keduanya ada perb