Tips Meningkatkan Pengunjung Visitor Blog
Tips Meningkatkan Pengunjung Visitor Blog - Banyak jalan yang bisa
ditempuh oleh seseorang dalam meningkatkan trafik website. Ada ribuan cara
untuk mendapatkan trafik pengunjung blog. Cara tersebut mendatangkan beberapa
pengunjung yang potensial. Dari banyak cara tersebut tentu hanya sebagian kecil
saja yang dilakukan oleh blogger untuk mendatangkan trafik. Lalu mengapa kita
harus memikirkan trafik terutama dalam bisnis online? Hal ini karena trafik is
money. Sebuah jenis bisnis internet memerlukan trafik jumbo besar untuk
menghasilkan uang yang lumayan banyak di internet. Trafik yang kecil bisa saja
menghasilkan uang di internet tapi dalam jumlah sangat kecil. Trafik sekitar
ribuan hingga puluhan ribu perhari akan mampu menghasilkan uang satu juta
rupiah perbulan.
Tips Meningkatkan Pengunjung Visitor Blog |
Tips Meningkatkan Pengunjung Visitor Blog
Namun ada cara termudah untuk
mendapatkan trafik yang sangat besar hingga ribuan trafik perhari dengan cara
memakai jasa SEO, jasa pasang iklan ads facebook, google adword, dan lain
sebagainya. Pilihlah perusahaan SEO yang professional dan terpercaya dengan
harga yang terjangkau. Misalnya partner iklan.
Pengalaman penulis dalam
mendapatkan ribuan pengunjung perhari dari sebuah blog adalah konsisten untuk
menulis artikel sebanyak 3 artikel perhari. Kemudian artikel tersebut di submit
di yahoo dan google, bing serta mesin pencarian lainnya. Hal itu berguna agar
artikel terindeks oleh mesin pencarian tersebut terutama oleh mesin pencarian
google. Sebab kebanyakan pengunjung berasal dari google, yahoo dan bing.
Setelah melakukan demikian, cara
lainnya untuk meningkatkan trafik adalah membuat fanspage mengenai blog kita
tersebut dan usahakan semakin banyak yang like fanspage kita. Lalu pasanglah
alexa rank di blog kita untuk mengetahui perkembangan nilai alexa rank. Diusahakan
nilai alexa semakin ramping untuk mendongkrak jumlah pengunjung dan agar setiap
artikel yang ditulis muncul di halaman pertama google.
Tadi sudah dibilang beribu cara
untuk meningkatkan trafik blog. Dari keseribu cara itu salah satunya mengadakan
contest pada blog milik kita agar semakin dikenal orang dan ramai pengunjung. Misalnya
mengadakan contest SEO berhadiah buku atau uang. Kemudian membagikan artikel di
kaskus, facebook, twitter, google plus, instagram dan lain sebagainya. Itulah tips meningkatkan pengunjung visitor blog.
Jika anda ingin mudah mendapatkan
trafik maka bisa mendaftarkan diri di situs partneriklan dibawah ini
Komentar
Posting Komentar